Thursday, November 24, 2022

ASAL MULA DITEMUKANNYA ALAT INI TERNYATA KARENA PENYAKIT YANG TIDAK TAMPAK

 


Pada zaman dahulu, seorang wanita yang menderita kecemasan, depresi, dan perubahan suasana hati yang tiba-tiba segera dikirim ke dokter untuk dirujuk. Setelah selesai pemeriksaan, wanita tersebut didiagnosa menderita "female hysteria".

Untuk membantu memerangi penyakit ini, serangkaian perawatan diciptakan, termasuk pelvic massage atau yang disebut "pijat panggul", dengan tujuan untuk mencapai, yang pada waktu itu disebut pelvic paroxysm atau "paroksisme panggul", yaitu hal yang berkaitan dengan orgasme.

Tak lama kemudian pengobatan menjadi ini menjadi populer, dan begitu banyak wanita pergi ke dokter untuk pengobatan tersebut, sehingga mereka harus rela untuk menciptakan alat khusus.

Benda itu memancarkan getaran hebat dan pijatan berirama, yang pada awalnya, wanita bangsawan atau wanita dari keluarga terpandang menyimpannya di rumah mereka untuk berjaga jika sewaktu-waktu "wabah histeria" itu muncul.

Karena hal ini menjadikan cikal bakal salah satu vibrator pertama dalam sejarah diciptakan. Perangkat yang masih digunakan sampai sekarang, dan benda yang bernuansa seksual.

Menarik berhasil mengulik sejarah ini, karena berawal diciptakannya vibrator yang bermula dari penyakit yang tak tampak namun berhasil menciptakan alat yang tampak dan bagaimana proses penyembuhan itu terjadi secara instan.

No comments:

Post a Comment

Inovasi Permainan Kasino Satuslots: Apa yang Akan Datang di Masa Depan?

  Industri perjudian kasino   satuslots   terus bergerak maju dengan cepat, didorong oleh perkembangan teknologi dan permintaan konsumen   s...